Text
Hamengkubowono IX : Pengorbanan Sang Pembela Republik
"Langkahi mayat saya dahulu," Kata Sultan Hemengkubuwono IX kepada Jenderal Meijer yang hendak mengacak-acak keraton. Itu terjadi pada Serangan Umum 1 Maret 1949. Hamengkubuwono IX merupakan figur yang fenomenal. Selama ini ia lebih dikenal sebagai tokoh kultural sebagai raja pada Kesultanan Ngadyogyakarta. Ia pernah menjabat Menteri Negara Bidang Ekonomi, Keuangan dan Industri pada awal era pemerintahan Orde Baru. Apakah Anda tahu nama kecil beliau atau nama panggilan semasa kecil? Bacalah buku ini, pasti Anda menemukan nama kecilnya. Selamat membaca!
B003351 | 923.1 HAM | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain