Text
Sejarah Hukum
Buku ini membahas pengertian, asas, fungsi, dan manfaat serta kedudukan Sejarah Hukum dalam Ilmu Sejarah dan Ilmu Hukum. Di dalamnya dibahas sejarah hukum di Indonesia mulai jaman kuno, jaman agama Hindu, jaman islam, pada masa penjajahan dan masa setelah kemerdekaan. Juga dibahas sejarah pemberlakuan Hukum Barat di Indonesia yang dibawa oleh Belanda. Buku ini dapat dijadikan referensi bagi akademisi, praktisi hukum, penegak hukum dan mereka yang ingin memperdalam ilmu hukum.
B003361 | 340.08 Abi s | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain