Text
Elektronika Dasar : Teori dan Aplikasi Disertai dengan Soal-Soal dan Pembahasan
Buku ini membahas teori dasar elektronika disertai latihan soal di setiap akhir bab. Dimulai dengan review arus searah DC dan arus bolak-balik AC, kuat arus, hambatan, tegangan, daya listrik, alat ukur, hukum Ohm, hukum Kirchoff, analisis dan teorema jaringan, resistor, kapasitor, induktor, semikonduktor, dioda semikonduktor, dan transistor.
B003353 | 621.381 Joh e | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain