Text
Ayah dan Sirkus Pohon
" Aku dan Taripol merasakan hal yang sama, hal yang terbaik dalam hidup kami. Seseorang hanya bisa mencapai 'sesuatu' melalui belajar dan latihan keras" (hal. 70). Ayah dan Sirkus Pohon adalah novel berlatar sosial yang mengkritisi kondisi sosial masyarakat Indonesia dengan gaya yang kocak dan memikat. Sobirin yang kerap dipanggil Hobirin/Hob atau kalau lagi jengkel menjadi Suruhudin Gagang Pintu, Azizah, dan Taripol adalah tokoh sentral yang diceritakan. Sabari, sosok ayah yang jujur dan bersahaja, yang berusaha menghidupi keluarganya di tengah himpitan ekonomi dengan 5 anaknya, termasuk Hob. Sedangkan Sirkus Pohon sendiri adalah rombongan sirkus milik Ibu Bos yang berusaha menghidupi pekerjanya, termasuk Hobirin dan Tripol lewat berbagai pertunjukan keliling. Bagaimana kisah ayah, Hobirin, Tripol dan Sirkus Pohon selanjutnya?
B003421 | 813 And a | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain