Text
Dibawah Bendera Revolusi. Jiiid kedua
Mudah-mudah Anda telah membaca "Dibawah Bendera Revolusi Jilid Kesatu", kalau belum bacalah.
Buku jilid kedua ini masih berisikan seputar gagasan dan pemikiran Bung Karno yang ada di dalam pidato amanat HUT Proklamasi RI dari tahun 1945-1966. Isi amanat yang dibacakan bisa menjadi referensi untuk mempelajari revolusi kemerdekaan Republik Indonesia yang sarat dengan makna persatuan, ajakan mempertahankan perjuangan dan kemerdekaan yang telah diraih. Penuh dengan inspirasi yang mengobarkan semangat. Salah satu petikan pidato beliau ( hal. 378) "Saudara-saudara, camkan: - ini adalah tahun penentuan. Ini adalah "Year of Dicission". Tenggelamkah?, atau terus hidupkah? Kalau kita terus-menerus lupa diri secara begini, saya khawatir, hari gelap akan menimpa kita. Kita sekarang harus berani. Berani mengambil keputusan."
B003413 | 959.8035 Suk d-jil.2 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain