Text
Buku Panduan Guru Sosiologi untuk SMA Kelas XI
Buku Panduan Guru mata pelajaran sosiologi kelas XI menyajikan pedoman dan alternatif panduan pembelajaran di dalam kelas. Isi buku disesuaikan dengan materi dan aktivitas yang tercantum dalam Buku Siswa. Buku Panduan Guru ini dibagi menjadi dua bagian, yaitu panduan umum dan panduan khusus dengan muatan materi yang berkesinambungan dan saling melengkapi. Materi yang disajikan dalam Buku Panduan Guru merupakan rekomendasi yang bisa digunakan guru ketika memandu jalannya pembelajaran di kelas, sehingga bisa dikembangkan sesuai dengan kebutuhan pembelajaran.
EB00145 | R 301 SEL b | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain